Tuesday, January 12, 2016

Fakta Seputar Bom Hidrogen

Dunia dikejutkan oleh aktifitas seismik yang terpantau oleh satelit geologi milik Amerika Serikat di dekat situs nuklir Punggye-ri, Korea Utara Rabu, 5 Januari 2016. Geratannya mencapai 5,1 magnitudo.


ilustrasi ledakan sumber : www.thedailysheeple.com

Suksesnya uji coba itu menjadi babak baru bagi program nuklir Korea Utara ini jelas membuat kecemasan luar biasa khususnya pihak Amerikas Serikat beserta sekutunya.

berikut fakta-fakta seputar bim hidrogen.

1. Bom hidrogen diketahui memiliki kekuatan daya ledak yang maha dasyat dapat menghasilkan kekuatan 500.000 ton TNT ini berarti lebih besar dari daya ledak bom atom dan juga bom hidrogen juga bisa melululantahkan suatu kota.

2. Bom hidorgen mendapatkan energynya dari fusi atom sedangkan bom atom (nuklir) mendapatkannya dari fisi atom. 

3. Fusi dan fisi merupakan reaksi berbeda dalm pelepasan energi atom. dalam fisi sebuah atom dibelah menjadi dua atau lebih itu membuat atom menjadi ringan. sedangkan dalam fusi adalah kebalikanya ketika dua atom atau lebih dilebut menjadi satu sehingga menciptakan atom yang lebih besar dan berat. Gambar disamping menunjukan cara kerja bom hidrogen.

4. Bom hidrogen menggunakan fusi atom hidrogen, bom ini didasarkan pada prosesfusi nuklir yang mengabungkan isotop-isotop. 

5. Bom dari reaksi fusi selebih canggih dan lebih sulit dibuat dan juga memerlukan suhu lebih tinggi bahkan harus dalam jutaan deraja celcius. 

6. Bom hidrogen menghasilak fisi dan fusi nuklir sehingga ledakannya lebih dahsyat. prosesnya pertama tama fisi atom untuk menghasilkan energi nantinya digunakan untuk memulai fusi. 

7. Lebih mudah membuat bon hidrogen dalam ukuran lebih kecil dan ditempatkan dalam missil.

8. Hirosima dan nagasaki adalah dua kota yang pernah dijatuhi bom atom namun bom hidrogen belum pernah digunakan hingga saat ini. 

9. Bom hidrogen terkuat yang pernah dibuat adalah tsar bomba berkekuatan 5o megaton TNT bom ini dibuat sebagai uji coba persenjataan Uni sovyet 30 oktober 1961. ledakan ini membentuk jamur api setinggi 94 km dan radiasi mencapai 62 mil bahkan jendela yang berjarak 500 mil lebur selama uji coba ini.

10. Bom hidrogen juga dinamakan sebagai bom termonuklir alasannya proses bom nuklir ini didasarkan pada proses fusi nuklir yang menggabungkan isotop-isotop hidrgen.


Sumber : National geography

Share this

0 Comment to "Fakta Seputar Bom Hidrogen "

Post a Comment